About the Journal
Jurnal Pertanian Tropis (JPT) adalah terbitan berkala ilmiah bidang pertanian dan peternakan yang dipublikasikan oleh Lembaga Penelitian dan Pengabdian Kepada Masyarakat (LPPM) Sekolah Tinggi Ilmu Pertanian (STIP) Mujahidin Tolitoli.
Jurnal Pertanian Tropis menerbitkan artikel hasil penelitian, review dan atau analisis kebijakan bidang pertanian dan peternakan yang meliputi Agronomi, Ilmu Tanah, Hama dan Penyakit Tanaman, Teknik Pertanian, Teknologi Pangan, Klimatologi Pertanian, Budidaya dan Produksi Ternak, Pemuliaan Ternak, Nutrisi Ternak, Agribisnis, Kesehatan Hewan dan Veteriner.
Terbitan JPT tiga kali dalam satu tahun pada bulan April, Agustus, dan Desember dan terindeks pada Google Scholar dan dapat diakses secara bebas oleh pengguna.